Sekretariat DPRD Sulbar Terima Kunjungan DPRD Polman, Konsultasi Terkait Pembahasan LKPJ Kepala Daerah 2023
TELEGRAPH.ID, MAMUJU – Kepala Bagian Keuangan Sekertaris DPRD Sulbar Stephanus Buntu Madika didampingi Stafnya menerima kunjungan kerja anggota DPRD Kabupaten Polewali Mandar, Rahmat Bahtiar, dari Partai Gerindra, Kamis 25 April 2024.
Pertemuan tersebut berlangsung di rumah Aspirasi Kantor Sekertaris DPRD Sulbar, Jl Abd Malik Pattana Endeng, Kelurahan Rangas, Kecamatan Simboro, Kabupaten Mamuju.
Sesuai surat tugas B.122/DPRD/170/IV/2024 kunjungan tersebut dalam rangka konsultasi terkait tugas dan fungsi pengawasa anggota DPRD terhadap pembahasan LKPJ Kepala Daerah Tahun Anggaran 2023.(*)